awesomemovies.org – Keluarga yang utuh memang sering dikatakan kalau sumber kebahagian setiap orang. Tapi, dari keluarga juga ternyata bisa menimbulkan hubungan yang Toxic bahkan mungkin tidak disadari sama orang orang selama ini. Review film Mother wajib disimak dengan baik dan cocok untuk kamu simak baik-baik, apalagi kamu yang ingin nonton filmnya. Di dalam film bertajuk mother yang rilis di tahun 2020 ini, seorang perempuan bernama Akiko membesarkan anaknya, Shuuhei.
Dirinya membesarkan anak dengan cara sendiri dan tidak mau didikte siapapun mengenai pola asuh terhadap anaknya. Meskipun telah toksik, hubungan keduanya malah jadi seperti loyalitas seorang anak kepada ibunya. Menggambarkan adanya dampak dari orang tua yang Toxic dan film mother ini bisa menjadi film yang mengganggu karena kegilaan yang diterapkan oleh Akiko dan anaknya sebagai korban. Langsung saja kalau gitu ketahui berbagai reviewnya seperti penjelasan berikut.
Review Film Mother yang Sangat Menyedihkan untuk Kamu Ketahui
Kisah Orang Tua Egois
Review film Mother yang sangat menyedihkan untuk kamu ketahui pertama yaitu ada kisah orang tua paling egois. Kisahnya sangat miris untuk kasus anak yang itu antarkan orang tua karena keegoisan mereka. Mereka tidak pernah memikirkan bagaimana nanti sang anak beranjak dewasa, Apakah pengasuhan mereka bakal bikin mereka bahagia atau tidak.
Hanya ada dipikirin orang-orang ini menjadikan anak sebagai aset, yang bisa mereka manfaatkan. Inilah yang terjadi di dalam film bertajuk Mother. Akiko bisa begitu saja meninggalkan dan hasilnya sang anak menjadi Mandiri dan membuat ibunya sangat beruntung kepadanya. Anak yang mandiri memang bagus tetapi, kalau mandinya karena orang tua tidak bertanggung jawab, anak merasa menjadi korban.
Sedari awal, Akiko memiliki sedikit perhatian untuk anaknya dan dia nggak peduli anaknya makan apa jika ditinggal. Dirinya sangat cuek ketika anaknya bilang di rumah nggak ada air panas dan malah nyuruh anaknya minta air panas di toko. Hari ini jelas ada yang salah bagi pola pengasuhan aqiqah dan selama 2 jam filmnya hanya memberikan gambaran kepedulian Akiko kepada dirinya sendiri saja tanpa merasa memiliki anak.
Gaya Narasi
Kemudian ada gaya narasi dari film mother yang membawa penontonnya melihat segala sesuatu dari berbagai sudut pandang, tritama sudut pandang sang anak. Meski awalnya jarang bicara, anak ini adalah tokoh utama di dalam filmnya dan mengenai interaksi dengan ibunya sangat tersorot. Kemudian ia berinteraksi dengan orang-orang baru yang menghampirinya sampai interaksi dengan kakek dan nenek di saat terakhir yang bisa membuat para Penonton sangat tersiksa melihatnya.
Kalian perlu tahu Ada hal kesalahan yang bukanlah salah dirinya dan para penonton sejak awal pun bisa melihat ada yang tidak beres dengan sang ibu mengenai pola asuh anaknya. Para penonton semua menyaksikan bagaimana anak yang dimanfaatkan oleh ibu, bukan dengan polos kau mau melainkan dengan terang-terangan. Lantaran dia tidak tahu mana yang benar dan salah meskipun ketika dewasa mulai bisa menolak suruhan Ibunya, tetap aja ibunya punya kontrol lebih yang tidak bisa dirinya tolak. Kalau sang anak adalah robot, ibunya punya remote controlnya.
Puncak Tragedi
Review film mother pada puncak tragedi yaitu, ketika sama anak sudah dibimbing oleh ibunya selama 17 tahun. Bimbingan itu penuh dengan emosional dan Terus adanya siksaan tanpa disadari. Shuuhei, kini menjadi seperti robot yang kosong dan hanya diisi dengan omongan ibunya saja. Maka dari itu kamu ketika membunuh kakek dan neneknya ia mengambil tanggung jawab penuh dan tidak menyalahkan ibunya yang jelas-jelas yang telah menyuruh.
Sampai akhirnya, remaja 17 tahun ini membunuh pasangan lansia dan menjadi headline paling heboh di Jepang. Film bertajuk mother bisa kamu saksikan di platform seperti netflix karena sudah pernah rilis di tahun 2020 lalu. Film yang satu ini ratingnya 16 plus karena ada adegan seks yang nyata dan tidak layak untuk ditonton anak-anak di bawah umur. Kalau kalian sudah menontonnya, kalian akan merasakan kesedihan yang luar biasa dan tidak menyangka kalau sang Ibu bisa melakukan pola asuh yang salah seperti itu.